BISNIS ANDA. DITINGKATKAN.
EKSPRESIKAN. KOLABORASIKAN. SEDERHANA.
Mulai dari perangkat yang memperkaya navigasi, ekspresi, dan komunikasi hingga teknologi yang memungkinkan kolaborasi tatap muka hampir di mana pun juga, solusi Logitech menunjang tercapainya keunggulan bisnis serta membantu individu maupun tim untuk menghadirkan kinerja terbaik.
KOLABORASI VIDEO
Nikmati meeting video layaknya bertatap muka langsung. Solusi kolaborasi video Logitech menawarkan meeting instan dengan kualitas, kinerja, dan keterjangkauan yang luar biasa.

WEBCAM
Jadikan setiap ruang sebagai ruang kolaborasi berteknologi video dengan webcam yang siap untuk digunakan begitu dikeluarkan dari kemasannya. Webcam Logitech menghadirkan video dan audio yang luar biasa untuk meeting tatap muka dengan kejelasan yang sangat tajam, gerakan yang mulus, warna alami, dan suara menakjubkan.

PERGERAKAN
Aksesori tablet Logitech memberikan fleksibilitas agar Anda dapat menyelesaikan pekerjaan kapan pun, di mana pun. Dipilih oleh Apple sebagai mitra eksklusif untuk keyboard iPad, aksesori iPad dari Logitech yang memanfaatkan teknologi terbaru, termasuk Apple Smart Connector pada keyboard iPad Pro, sehingga iPad Anda dilengkapi dengan fungsionalitas canggih yang akan menemani Anda berbisnis ke mana pun.
